Jasa Laser Cutting di Senayan – Menggunakan teknologi sudah menjadi rutinitas masyarakat, entah untuk bekerja maupun bersantai. Dari sejumlah mesin yang hadir, belakangan ini banyak industri rumahan yang berburu mesin laser cutting. Mesin laser cutting dinilai jauh lebih fungsional dari mesin cutting biasa karena bisa melakukan engraving, marking dan tentu saja cutting.
Inilah 3 Jenis Mesin Laser Cutting Yang Banyak Digunakan
Melihat antusiasme industri rumahan dan manufakturing pada mesin laser cutting. Melahirkan banyak jenis mesin laser cutting baru. Tapi tiga jenis laser inilah yang paling banyak digunakan pada industri laser cutting:
-
CO2 Laser
Beberapa jasa laser cutting di Senayan murah memanfaatkan CO2 Laser sebagai mesin utama mereka. CO2 Laser menghasilkan laser dari proses elektrik menggunakan campuran CO2 dengan gas lainnya. Mesin ini bisa digunakan untuk melakukan berbagai kegiatan cutting termasuk memotong non metal, plastik atau logam.
Kualitas sinar laser yang dihasilkan CO2 Laser sangat baik, mesin ini juga sangat efisien dalam bekerja. Sementara harga produknya termasuk yang paling murah, tidak heran jika mesin ini sangat akrab bagi penyedia jasa laser cutting.
-
YAG Laser
Mirip dengan Fiber Laser, mesin laser ini juga termasuk dalam kelompok Laser Solid State. Perbedaan paling mencolok antara keduanya terlihat pada komponen dioda pompa di mana milik YAG Laser nilainya cukup mahal. Perbedaan berikutnya terletak pada usia pemakaian. YAG Laser mampu bekerja dengan sangat baik dan intens selama 8000-15000 jam.
Dari segi kualitasnya, YAG Laser memiliki tingkat ketelitian dan kehalusan yang cukup tinggi namun tidak lebih baik dari Fiber Laser. Sederhananya, mesin laser ini berada di level bawah Fiber Laser. Harganya pun jauh lebih terjangkau dari Fiber Laser. Jasa laser cutting di Senayan terbaik umumnya memiliki unit YAG Laser karena kualitasnya tidak kalah jauh dari Fiber Laser.
-
Fiber Laser
Merupakan Laser Solid State yang memiliki tiga kemampuan mesin laser pada umumnya, yaitu mengukir, memotong dan marking. Fiber Laser paling akrab dengan material padat dan keras seperti metal atau logam. Namun, mesin ini juga ramah terhadap material ringan seperti plastik
Berdasarkan kemampuannya, Fiber Laser paling cocok digunakan oleh industri rumahan. Karena total biaya operasional Fiber Laser cenderung sangat terjangkau sementara hasil potongan, marking atau ukirannya sangat berkualitas. Mesin Ini masa aktif pemakaiannya hingga 25.000 jam dan tidak membutuhkan perawatan ekstra.
Fiber Laser memiliki tingkat kehalusan dan ketelitian yang sangat tinggi sehingga hasil potongan tampak rapi. Meskipun dari segi operasionalnya terjangkau, harga unit Fiber Laser jauh lebih mahal.
Jasa Laser Cutting di Senayan: 5 Fakta Unik Mesin Laser Cutting
-
Memotong material dengan sinar laser
Seperti namanya, daya tarik utama mesin laser cutting adalah sinar laser yang keluar dari mesin untuk menjalankan tugasnya sebagai mesin potong. Berbanding terbalik dengan mesin cutting lainnya yang umumnya memanfaatkan gunting tajam sebagai alat utama.
Dengan kecepatan dan ketelitian yang akurat, sinar laser mampu menembus serat material hingga memotongnya menjadi dua bagian. Kelebihan lain mesin laser adalah menyesuaikan laser power dengan ketebalan material.
-
Menawarkan 2-3 fungsi selain cutting
Umumnya mesin cutting yang digunakan di industri manufakturing atau pabrik konveksi hanya melakukan kegiatan cutting. Sedangkan mesin laser cutting yang ada pada jasa laser cutting di Senayan terdekat mampu melakukan 2-3 fungsi lainnya.
Pertama adalah marking atau memberikan mark pada material setelah proses cutting berakhir. Marking bisa berupa simbol atau huruf. Selanjutnya adalah engraving atau mengukir. Dan yang belakangan ini sedang populer adalah proses etching.
Artinya, cukup dengan satu mesin laser cutting industri mampu menjalankan empat tugas secara bersamaan. Pengeluaran perusahaan untuk membeli empat jenis mesin bisa dihindari dan fokus hanya membeli mesin laser cutting.
-
Variasi ukuran
Industri rumahan umumnya memiliki ruang kerja yang sangat terbatas berbanding terbalik dengan pabrik atau perusahaan. Meskipun ruang kerjanya sempit, bukan berarti tidak bisa menggunakan mesin laser cutting. Di pasaran, ada banyak variasi ukuran mesin laser cutting yang bisa dibeli sesuai kebutuhan.
Mulai dari mesin laser cutting mini hingga yang ukurannya 2x lipat lebih besar. Anda yang tertarik menjalankan industri konveksi atau periklanan bisa mencoba mesin laser cutting mini. Setelah industri maju dan memiliki target pasar yang luas, bisa membeli mesin laser cutting terbaru yang ukurannya jauh lebih besar dari mesin laser sebelumnya
-
Proses Kerja Cepat
Bekerja di industri manufakturing atau UMKM tidak bisa dilakukan sembarangan. Ketika pesanan masuk, produk harus segera dikerjakan supaya tidak melebihi batasan waktu. Selain memiliki pegawai yang cekatan, industri juga memerlukan mesin yang berdaya cepat tinggi seperti mesin laser cutting.
Bicara tentang kecepatan potongan, mesin laser cutting mampu memotong material jauh lebih cepat dari mesin cutting biasa dan tangan manusia. Ada baiknya, sebelum membeli mesin laser cutting cari tahu informasi mengenai kecepatan produknya. Karena tidak semua jenis mesin memiliki kecepatan yang sama.
-
Mampu memotong berbagai material
Alasan jasa laser cutting di Senayan online menerima seluruh orderan yang masuk karena mesin ini mampu memotong berbagai jenis material. Tidak hanya terpaku pada satu jenis material saja, melainkan mampu memotong dari material ringan seperti plastic. Hingga material yang ketebalan dan kekerasannya jauh lebih tinggi seperti logam.
Untuk melakukan tugas penting seperti itu, tipe mesin laser cutting yang dimiliki oleh jasa laser cutting sangat beragam. Mereka memiliki mesin laser cutting yang handal memotong non metal, juga mesin laser yang bekerja sangat baik dalam memotong material metal dan full metal.
Menjalankan bisnis di bidang manufakturing menuntut Anda untuk memfasilitasi diri dengan berbagai teknologi terkini salah satunya mesin cutting. Jika dahulu mesin cutting yang populer adalah cutting gunting maka kini orang lebih suka menggunakan laser cutting.
Hasil akhir yang diberikan oleh mesin laser cutting jauh lebih baik, dari segi kecepatan dan ketepatan pun lebih unggul. Sehingga pengerjaan produk bisa berjalan lebih lancar dan tepat waktu dari sebelumnya. Untuk kenyamanan menggunakan mesin laser cutting sebaiknya bekerja sama dengan jasa laser cutting Senayan yang sudah berpengalaman dan terpercaya.
Butuh Jasa Laser Cutting Murah dan Berpengalaman?
Apakah Anda butuh jasa laser cutting yang murah dan juga sudah berpengalaman? Di sini kami menawarkan jasa laser untuk mengerjakan berbagai macam produk dari perusahaan maupun UMKM. Tidak hanya itu Anda yang membutuhkan jasa cutting dan engrave untuk banyak bahan dapat menghubungi kami.
Kami menawarkan harga yang murah dan terjangkau, silahkan hubungi kami Pioner Laser di nomer kontak 0812 9083 3335 atau bisa juga lewat alamat email di info@pionerlaser.com. Bagi Anda yang ada di area Jakarta, juga bisa datang langsung ke kantor/ workshop kami yang ada di alamat Jalan Pioner, RT.3/RW.15, Penjaringan Kec. Penjaringan, Kota Jkt Utara, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 14440. CS jasa laser cutting di Senayan kami siap melayani Anda. Kami tunggu!